9 cara Perawatan Tanaman Mawar Di Pot


9 cara Perawatan tanaman mawar di pot, pasca beli tanaman mawar, tanam bunga mawar dirumah, tanam bunga mawar di pot agar hidup, tanaman mawar agar tetap hidup setelah beli di tukang kembang, beli mawar tetap segar.Membeli tanaman bunga mawar di tukang taman tetapi bila sudah berumur 1 bulan tanaman akan layu, bunga.

9 cara Perawatan tanaman mawar di pot

  1. Siapkan pot plastik standar, atau bila pot berasal dari barang bekas buatlah menjadi standar dengan cara membuat lubang pada bagian bawah agar air bisa mengalir
  2. Media Tanaman dari tanaman bunga mawar yang dibeli di tukang taman hanya sekam atau kulit padi saja tanpa campuran media tanam yang lain, ini haru kita sesuaikan dengan suhu di rumah kita, Media tanam kit buat sendiri dengan mencampur 1 tanah merah, 2 sekam atau kulit padi/ serutan kayu (limbah toko kusen), dan satu genggam pupuk bakaran/ organik/ pupuk kandang yang sudah jadi
  3. Pindahkan Tanaman mawar yang kita beli di tukang taman ke dalam pot, buang media tanam kulit padi, buang plasitk kantong
  4. Masukkan tanaman bunga mawar tersebut kedalam Pot kemudian isi media tanam
  5. Lakukan penyiraman Rutin/ Penyemprotan
  6. Jarak 1 bulan bila tanaman sudah segar, lakukan pekerjaan pemangkasan/ menggunakan alat gunting pruning
  7. Lakukan pembersihan area pohon, seperti gulma, daun daun tua dan kering
  8. Lakukan pemupukan dengan pupuk kimia dengan dosis dan cara yang benar
  9. Pastikan pencahayaan cukup, dan bebas hama penyakit

No comments:

Post a Comment