Aglaonema Lisptik, mungil dan cantik

Aglaonema lipstik, mungil dan cantik, tanaman berdaun merah, hiasan meja dan toilet berdaun merah, tanaman berdaun lebar dengan warna daun hijau kemerah merahan pemilik nama siam aurora ini memiliki daya tarik yang indah sekali, bagaikan gadis cantik yang mulus, gadis mudah yang menawan.

Cara budidaya aglaonema lipstik

  • Media Tanam dari aglaonema lipstik sebaiknya bersifat netral, sedikit pupuk dengan tingkat paraus tinggi, jangan sampai ada banyak air yang tertahan pada media, paling ideal adalah sekam mentah atau 
  • Penyiraman cukup semprot daun, dan untk penyiraman keseluruhan cukup 1 minggu sekali paling banyak 2 kali
  • Pencahayaan, jangan sampai terkena sinar matahari langsung, terbaik dibawah naungan dengan intensitas cahaya mencapai 50 persen
  • Cara bekembang biak dengan stek, juga pemisahan tunas

Harga Tanaman Hias aglaonema lipstik mungil dan cantik

Harga tanaman ini termasuk cukup mahal mengingat pengembang biakannya yang lumayan sulit, harga satu pot dengan 1 batang pohon bisa mencapai 25.000, apalagi bila sudah bertunas atau beranak, bisa berlipat, itu adalah harga pada kondisi normal, tetapi bila stok sedang banyak di pasaran dan kebutuhan sedikit harga paling murah adalah 12.500,- per pohon
Aglaonema lipstik, mungil dan cantik

No comments:

Post a Comment